Pada awalnya tim ini terbentuk dari perwakilan kelas hanya untuk mengisi
acara perpisahan sekolah pada tahun 2011 di Sebuah SMA di kota Bandung. Pada
tahun itu, Boyband SM*SH baru saja memulai karirnya sebagai boyband Indonesia,
maka dari itu untuk “menyaingi” SM*SH tim ini pun menamakan diri sebagai
Backhand yang berarti lawan dari kata Smash!
Dalam olahraga Bulutangkis, Tenis, ataupun tenis meja.
Memulai panggung pertamanya pada sebuah acara lomba modern dance
bertempat di Sabuga. Tim ini pun berhasil menjuarai lomba pertamanya dengan
konsep yang berbeda dari peserta lainnya yakni, Boyband- PompomBoys pada
tanggal 23 Maret 2011, dan pada tanggal itu menjadi hari jadi untuk Backhand.
Diawali debut di dunia cover
dance Korean Pop dengan mengcover Boyband Beast, dengan enam personil pada
tahun 2011, Syauqy azhar wicaksana, Ridzwanto Jati Ray M , Alan Suhendar,
Suryadilaga , Ario Manggolo, Gema Bawana Tanseki . Kemudian mengalami pergantian personil, pada September 2011 Hidayat
Taufik mengganti posisi Syauqy. Dan tahun 2012 Daniel Christian mengganti
posisi Gema.
Hingga kini backhand dinaungi oleh NY Entertainment dan sudah terbentuk
sekitar 3 tahun dari masa debutnya.
Banyak prestasi yang sudah di dapat oleh tim ini, salah satunya finalis K-POP
Festival in Gangwon. Dengan ciri khas yang sangat dikenal yakni “Konsep
Backhand yang berbeda dengan cara main tim cover dance lain” seperti
menyelipkan unsur drama, cabaret, humor, sulap dan lainnya yang sulit ditebak
oleh penonton dan tentunya memberikan surprise.
Posisition :
·
Ridzwanto
Jati Ray M (Leader) as Yong JunHyung
·
Ario
Manggolo as Yoon Dujun
·
Hidayat
Taufik as Lee Gikwang
·
Alan
Suhendar as Yang Yoseop
·
Daniel
Christian as Son Dongwoon
·
…… as Jang HyunSeung
·
Contact
Person : 085 6224 1445 (Alan)
·
Twitter : @backhand_
·
Youtube : NYEnt_Official & Reyridzwan
Tag : Backhand Cover Dance